Wisata Karimunjawa sangatlah beragam dan menjadi salah satu rencana liburan yang menyenangkan. Untuk akomodasi tempat menginap keluarga selama liburan, Anda tidak perlu lagi kebingungan karena di sekitar Karimunjawa ada cukup banyak pilihan penginapan nyaman dengan harga terjangkau, salah satunya adalah Karimun Lumbung Resort. Berikut adalah beberapa ulasan tentang penginapan ini di antaranya: Lokasi mudah dijangkau […]