Ada daya sihir yang tidak kuasa ditolak semua orang dari proses munculnya sunrise. Hal inilah yang membuat memburu sunrise selalu menyenangkan dilakukan. Tidak hanya disaksikan dengan mata telanjang namun juga diabadikan melalui kamera. Tidak harus jauh-jauh ke ujung Indonesia yang perjalanannya menguras tabungan, ada 10 tempat menikmati sunrise di Jogja dan Magelang yang wajib dikunjungi […]